Pernah tau cara memberi password pada file MS Word atau MS Excel ? kalau belum tau berikut saya share tentang Memberi Password MS Word dan Excel Files :
- Buka Microsoft Word atau Excel
- Save dokumen Word atau Exel dengan klik "Save As"
- Pada kotak dialog "Save As" klik tombol "Tools"
- Akan muncul kotak dialog pengisian password. Isi password dan centang pada "Read Only recommend" lalu klik "ok"
- Masukkan password lagi sesuai yang diminta
- Selesai
- Sekarang coba buka file Word atau Excel tadi
- Maka akan disuruh memasukkan password
- Selamat Mencoba
No comments:
Post a Comment